fantasy

24
Sinon merupakan seorang gadis yang mahir dalam permainan VRMMO, terutama dalam permainan yang disebut Gun Gale Online (GGO) dan ALfheim Online (ALO). Di dalam ALO, Sinon berperan sebagai karaktek pemanah Cait Sith yang menggunakan sebuah panah yang dibuat oleh Lisbeth. Dia adalah pemanah yang handal yang mampu memanah target dengan tepat pada jarak 200 m, padahal normalnya jarak panah maksimal hanya 100 m. Beberapa hari kemudian, Sinon bertemu dengan Kirito. Dia pikir Kirito itu adalah seorang gadis, sehingga Sinon menawarkan bantuan kepada Kirito. Setelah membantu Kirito membeli perlengkapan dalam game tersebut, keduanya ikut mendaftar dalam sebuah turnamen yang disebut “Bullet of Bullets”. Mengetahui bahwa Kirito benar-benar seorang laki-laki, Sinon pun menamparnya. Karena merasa dibohongi oleh Kirito, Sinon pun menyuruh Kirito berjanji kepadanya agar terus bertahan hingga Semifinal sehingga dia bisa mengalahkan Kirito dalam pertarungan di Turnamen tersebut. Bagaimanakah kisah selanjutnya? Mari kita saksikan bersama-sama.
Sword Art Online II
12
Kohiruimaki Karen adalah seorang gadis perguruan tinggi yang memiliki tinggi badan 183 cm dan ia merasa tak nyaman dengan tingginya yang tidak wajar tersebut. Ditambah lagi dia kurang bisa bergaul dengan orang lain di kehidupan dunia nyata. Lalu dia pun memasuki sebuah dunia daring bernama Gun Gale Online menggunakan avatar bernama Lleenn yang tingginya kurang dari 150 cm dan mengenakan baju bernuasa merah muda. Dia bertemu dengan avatar lain yaitu seorang gadis cantik berkulit cokelat yang bernama Pitohui. Mereka pun berteman, dan suatu hari Pitohui memaksa Llenn untuk ikut serta dalam Squad Jam, sebuah turnamen Battle Royal yang merupakan variasi dari turnamen Bullet of Bullet.
Sword Art Online Alternative: Gun Gale Online
10
Sakaki Yuya, seorang anak yang berusia 14 tahun yang bercita-cita menjadi Entertainment Duelist Profesional yang mampu membuat semua orang tersenyum. Namum dalam mewujudkannya, banyak masalah yang harus dihadapinya setelah mengetahui kenyataan bahwa Dunia ini terbagi menjadi 4 Dimensi. Salah satu dari keempat Dimensi itu ingin memulai peperangan dengan Dimensi lain. Bisakah Sakaki Yuya menghentikan rencana Dimensi itu dengan cara berduelnya?
Yu☆Gi☆Oh!
24
Di mana … aku …? Sebelum dia mengetahuinya, Kirito melakukan full-dive ke dalam dunia virtual yang penuh akan fantasi. Dengan ingatan samarnya tentang apa yang terjadi sebelum dia masuk, dia mulai mencari petunjuk dan berakhir di sebuah cemara raksasa. Di sana dia bertemu dengan seorang anak laki-laki. “Namaku Eugeno, senang bertemu denganmu, Kirito”. Dia mengingat ingatan tertentu di dalam dirinya, saat dia berpetualang ke pegunungan bersama Eugeno dan seorang gadis. Ingatan yang seharusnya tak pernah ada. Dalam ingatan itu, dia melihat orang lain selain Eugeo, seorang gadis berambut pirang. Namanya adalah Alice. Nama yang tak boleh dilupakan ….
Sword Art Online: Alicization
11
Bagian kedua dari Sword Art Online Alicization. Enam bulan telah berlalu sejak Kirito mengalahkan Administrator dalam pertarungan sengit mereka di puncak Cathedral. Alice membawa Kirito yang kehilangan lengan dan kesadarannya ke tepi desa Rulid. Dalam  keseharian mereka yang damai, Alice mulai menanyakan tindakan apa yang harus dia lakukan selanjutnya. Aku akan bertarung demi apa yang kuinginkan. Dengan kalimat yang mencerminkan keteguhan hatinya itu, peperangan Underworld yang panjang akhirnya dimulai.
Sword Art Online: Alicization – War of Underworld 2nd Season
63
Pengawal Malaikat, yang menyebut surga sebagai rumah mereka, telah ditugaskan mengumpulkan bola-bola yang tersebar di seluruh dunia. Lucifer — seorang pemimpin Pasukan Malaikat dengan pasukan pemberontak, dikatakan memiliki kekuasaan untuk menyaingi Yang Mahakuasa — menjalankan tugasnya bersama dengan Uriel, yang juga seorang pemimpin penjaga. Bersama-sama, mereka menjalankan misi mereka, sampai Magistrate Keter — orang yang memimpin surga di bawah kehendak Yang Mahakuasa — memberi tahu Uriel tentang rencana pemberontakan Lucifer. Awalnya karena tidak percaya, Uriel kemudian mengetahui bahwa tuduhan terhadap Lucifer mungkin terkait dengan peristiwa yang pernah mengancam akan menghancurkan surga. (Sumber: Saluran YouTube Resmi)
Monster Strike The Animation
120
Tema untuk pekerjaan baru adalah “Mari kita mengambil satu langkah maju dan mencobanya!” Yuusaku membenci berdiri, dan di sekolahnya dia tidak. Namun, Yuusaku mulai bertemu orang lain melalui duel, dan mulai bergerak maju.
Yu☆Gi☆Oh! VRAINS
5
Season ke 2 dari monster strike.
Monsuto Anime
12
Berpusat pada kehidupan Sora dan Shiro, kakak beradik yang memiliki reputasi sebagai gamer NEET (Not in Education, Employment, or Training) atau singkatnya pengangguran penutup diri yang cerdas yang telah melahirkan mitos di seluruh Internet. Kedua gamer ini bahkan menganggap dunia nyata sebagai “game menakutkan.” Suatu hari, mereka dipanggil oleh seorang anak bernama “Tet” ke dunia alternatif (yang ternyata dia adalah Dewa di dunia tersebut). Di sana, Dia melarang melarang peperangan dan menyatakan kalau ini adalah dunia di mana “segalanya diputuskan dengan permainan”. Umat manusia didorong kembali ke kota yang tersisa dengan ras-ras lainnya. Akankah Sora dan Shiro, kakak beradik yang bukan siapa-siapa, menjadi “Penyelamat Kemanusiaan” di dunia alternatif ini? “Yah, mari kita mulai. No Game No Life.
No Game No Life
143
Sakaki Yuya, seorang anak yang berusia 14 tahun yang bercita-cita menjadi Entertainment Duelist Profesional yang mampu membuat semua orang tersenyum. Namum dalam mewujudkannya, banyak masalah yang harus dihadapinya setelah mengetahui kenyataan bahwa Dunia ini terbagi menjadi 4 Dimensi. Salah satu dari keempat Dimensi itu ingin memulai peperangan dengan Dimensi lain. Bisakah Sakaki Yuya menghentikan rencana Dimensi itu dengan cara berduelnya?
Yu☆Gi☆Oh! Arc-V
8
Ren Homura kembali ke tempat kediamannya, namun ia merasa sangat tidak nyaman: ia tidak memiliki ingatan tentang tempat tinggalnya tersebut. Lalu tiba-tiba, sebuah permainan yang disebut “Monster Strike” menginstal sendiri ke dalam smartphone milik Ren. Lalu monster terbang keluar dari smartphone dan mulai bertarung dijalanan.
Monster Strike
1
Spesial disertakan dalam volume Blu-ray / DVD.
No Game No Life Specials
13
Season 2 dari Overlord
Overlord II
13
Cerita dimulai dari Yggdrasil, sebuah game online populer yang melakukan penutupan gamenya. Namun, sang tokoh utama Momonga memutuskan untuk tidak log out.Momonga kemudian berubah menjadi sesosok skeleton “penyihir paling kuat.” Dunia terus berubah, dengan karakter non–pemain (NPC) yang mulai merasakan emosi. Tak memiliki orang tua, teman, atau tempat dalam masyarakat, anak muda biasa yang bernama Momonga ini kemudian berusaha untuk mengambil alih dunia permainan yang baru ini.
Overlord
13
Musim ketiga dari anime Overlord.
Overlord III
18
bercerita tentang meninjau kembali setiap generasi seri permainan video Pokemon untuk memberi penerangan baru pada beberapa momen abadi . Sejak awal di wilayah Kanto hingga kemegahan wilayah Kalos , pergilah ke belakang layar dan saksikan sejarah Pokémon dengan mata yang baru!
Pokemon Generations
13
In the year 2043, , the world’s first successful full-dive VRMMO was released. In addition to its ability to perfectly simulate the five senses, along with its many other amazing features, the game promised to offer players a world full of infinite possibilities. Nearly two years later, soon-to-be college freshman, Reiji Mukudori, is finally able to buy a copy of the game and start playing. With some help from his experienced older brother, Shuu, and his partner Embryo, Reiji embarks on an adventure into the world of . Just what will he discover and encounter in this game world known for its incredible realism and infinite possibilities? (Source: J-Novel Club)
Infinite Dendrogram
109
Satoshi dan Pikachu bertualang di Daerah Baru, yakni Daerah Alola.
Pokemon Sun & Moon
12
Dengan perkembangan teknologi yang sangat pesat, game “Epoch” sangat populer di seluruh dunia. Pengalaman mengakses game yang sepenuhnya sadar dan NPC yang dibuat sendiri membuat pemain merasa seperti mereka berada di “dunia fantasi nyata”. Shi Jiajie dan Xiao Lei, yang menggunakan game ini sebagai mata pencaharian, secara tidak sengaja menerima entri game “Epoch”. Untuk memenangkan hadiah besar dalam permainan, Shi Jiajie memutuskan untuk memasuki permainan. Seperti semua orang tahu, tetapi terlibat dalam pengejaran yang tidak bisa dijelaskan, tetapi ini hanyalah awal dari lapisan konspirasi ini …
Ni Zhuan Ci Yuan: AI Jue Qi
12
Suatu hari, seorang siswa SMA yang membosankan, Yuki Hiroshi, mendapatkan game RPG bernama Kiwame Quest. Dibuat dengan teknologi terbaik, game ini mampu memunculkan kenyataan sampai ke tingkat yang sangat ekstrem. Dari grafik yang memukau, perilaku NPC yang hidup, aroma vegetasi, bahkan sensasi angin yang menyapu kulit — semuanya terkesan sangat luar biasa. Tapi, game ini terlalu realistis dan sulit untuk diselesaikan. Kiwame Quest memiliki lebih dari sepuluh kuadriliun flag dan mewujudkan karakteristik nyata para pemain di dalam game. Para pemain juga bisa merasakan rasa sakit di dalam game ini. Satu-satunya hadiah di dalam game ini adalah rasa pencapaian. Taklukkanlah game paling menyebalkan yang tak bisa dimainkan secara biasa ini.
Kyuukyoku Shinka shita Full Dive RPG ga Genjitsu yori mo Kusoge Dattara
25
Cerita Log Horizon dimulai ketika 30.000 pemain dari Jepang yang terjebak dalam dunia game fantasy online yang bernama Elder Tale. Yang sebelumnya adalah “dunia game pedang dan sihir” sekarang menjadi “dunia nyata”. Tokoh utama Shiroe berusaha bertahan hidup dengan teman lamanya Naotsugu dan assassin yang cantik bernama Akatsuki.
Log Horizon
25
Sudah 6 bulan berlalu sejak Shiroe dan pemain lainnya terperangkap di Dunia Game Elder Tale. Kota Akiba yang pernah dilanda kepanikan perlahan-lahan mulai hidup dan sibuk setelah didirikannya Organisasi Konferensi Meja Bundar. Para Petulang pun sudah memperoleh kepercayaan dari Warga Pribumi, NPC dari game tersebut setelah memerangi Goblin di Wilayah Zantleaf. Akibat hal itu pula Anggota Bangsawan Tertinggi dari Keluarga Cowen, Putri Lennesia tinggal di Akiba. Sekarang sudah hampir musim dingin dan para Petualang mulai memikirkan apa yang ingin mereka lakukan di dunia itu. Apakah mereka akan tetap tinggal di Akiba atau pergi ke kota yang ada di barat. Para Petualang mempunyai pendapat yang berbeda-beda mengenai hal itu. Apa yang sudah menunggu Tim Shiroe di Seri kedua dari Log Horizon ini?
Log Horizon 2nd Season
1
Ketika D’Artagnan pergi ke Tokyo untuk sedikit bersenang-senang, dia melihat pemandangan yang tak terlupakan: Lucifer bernyanyi sambil berjemur di bawah sinar bulan di taman. Mulai saat itu, tidak peduli apakah dia tertidur atau terjaga, hati D’Artagnan tidak akan berhenti berdenyut karena suatu alasan. Suatu hari, D’Artagnan melihat konser oleh aktris populer Angely Diva di undangan temannya Izumo. Di sana, ia memutuskan untuk mengikuti impian idolanya,kisah lagu dan keajaiban dimulai.
Mon-Soni!: Senritsu no Lucifer, Tada Hitotsu no Hajimari no Uta
6
Animasi ini menceritakan tentang Xiao Shuai yang telah terjun ke dunia yang sarat dengan kecelakaan dan terlibat dalam perselisihan antara perguruan tinggi parkour.
Ku Pao Ying Xiong
12
Musim ketiga dari anime Log Horizon.
Log Horizon: Entaku Houkai
5
Ketika D’Artagnan pergi ke Tokyo untuk sedikit bersenang-senang, dia melihat pemandangan yang tak terlupakan: Lucifer bernyanyi sambil berjemur di bawah sinar bulan di taman. Mulai saat itu, tidak peduli apakah dia tertidur atau terjaga, hati D’Artagnan tidak akan berhenti berdenyut karena suatu alasan. Suatu hari, D’Artagnan melihat konser oleh aktris populer Angely Diva di undangan temannya Izumo. Di sana, ia memutuskan untuk mengikuti impian idolanya,kisah lagu dan keajaiban dimulai.
Mon-Soni! D’Artagnan no Idol Sengen
10
Marisa, seorang penyihir, mencurigai youkai adalah penyebab cuaca dingin di tengah musim semi. Dia pergi untuk menyelidiki dan segera tiba di dunia lain, menghadapi youkai di balik insiden aneh itu. Akankah temannya, seorang miko Reimu, tiba pada waktunya untuk menyelamatkan hari-hari mereka atau semuanya akan hilang?
Gensou Mangekyou: The Memories of Phantasm
12
Dunia dimana dipenuhi sihir. Pulau dimana yang kuat membuat aturan dan yang lemah harus mematuhinya. Sebuah pulau yang penu dengan keindahan yang memikat namun juga penuh bahaya yang tak terduga. Tiga tahun yang lalu Xiao Yan membuat orang-orang terkejut dengan bakat yang dimilikinya. Tapi seiring waktu dia kehilangan segalanya. Kekuatan, reputasinya, dan janjinya pada ibunya. Dan mengapa tunangannya tiba-tiba muncul?
Doupo Cangqiong S2
12
Tomari Hinowa adalah siswa SMA biasa, sampai pada suatu hari dia dijadikan menjadi istri dari makhluk misterius yang disebut Kanenogi. Inilah kisah pasutri muda mereka.
Jingai-san no Yome
13
Nai – mencari seseorang yang penting baginya, -seorang pria yang tinggal bersamanya yang pada suatu menghilang entah kemana- dengan hanya gelang yang ditinggalkan sebagai petunjuk. Gareki – yang mencuri dari rumah-rumah para orang kaya untuk bisa hidup dari hari ke hari. Keduanya bertemu di sebuah rumah yang aneh di mana mereka memutuskan untuk berkerjasama, dan segera menjadi penjahat yang paling dicari oleh koperasi keamanan militer. Dan akhirnya Nai dan Gareki menemukan diri mereka putus asa dalam keadaan sulit, dimana mereka menghadapi organisasi pertahanan yang paling kuat di negara itu, “Circus”.
Karneval (TV)
12
Seorang bangsawan yang bernama William memiliki kecerdasan yang luar biasa. Di sekolah maupun di kalangan keluarganya ia mendapat banyak perhatian. Namun, suatu hari, keluarganya kehilangan uang karena bisnis pamannya yang gagal. Khawatir jika ini dapat mempengaruhi reputasi sekolahnya, dia pun kembali ke rumahnya dan mencari barang yang dapat dijual. Yang mereka temukan disana ternyata ruang bawah tanah yang pernah digunakan leluhur William. Ruangan itu berisi segel dan sihir, dengan tidak sengaja pun William ternyata telah memanggil iblis. Dantalion berkata William memiliki kemampuan untuk memilih raja di dunia iblis! Tentu saja calon raja akan terpilih setelah William… Siapakah yang akan menjadi raja pada akhirnya?!
Makai Ouji: Devils and Realist
12
Di garis waktu alternatif, era Taisho Jepang berakhir pada tahun 1936, bukan pada 1926. Selama masa tersebut, sang heroine menyetujui perjodohannya demi menyelamatkan kehormatan keluarganya. Namun, sebelum pernikahan berlangsung, saudaranya mencoba bunuh diri seraya memegang sebuah buku tua Maremono (Buku terkutuk). Buku itu diketahui dapat memberi pengaruh besar pada setiap orang yang membacanya.
Nil Admirari no Tenbin
Scroll to Top